Location, Jakarta,Indonesia
(021) 29022086

Category: Pokok Doa & Bahan Renungan

Everyday Blessing: SAKSI IMAN (WITNESS OF FAITH)

📖Ibrani 11:4 TB“Karena iman Habel telah mempersembahkan kepada Allah korban yang lebih baik daripada Kain; dengan iman itu ia memperoleh kesaksian, bahwa ia benar, karena Allah berkenan akan persembahannya itu, dan karena iman itu ia masih berbicara, sesudah ia mati.” Ayat ini menyoroti pentingnya iman dalam hubungan dengan Tuhan. Habel dan Kain sama-sama mempersembahkan korban,…
Read more

Everyday Blessing: PENGHARAPAN (HOPE)

📖Roma 4:18Sebab sekalipun tidak ada dasar untuk berharap, namun Abraham berharap juga dan percaya, bahwa ia akan menjadi bapa banyak bangsa. Allah memberikan Abraham sebuah janji lalu membiarkan ia memikirnya selama dua puluh lima tahun berikutnya. Kelihatannya kejam.Abraham berusaha mengerjakan bagiannya, tetapi Allah terus menyempurnakan bagiannya tersebut. Akankan ia memiliki banyak keturunan melalui seorang ahli…
Read more

Everyday Blessing: IMAN (FAITH)

Ibrani 11:2-3 TB“Sebab oleh imanlah telah diberikan kesaksian kepada nenek moyang kita. Karena iman kita mengerti, bahwa alam semesta telah dijadikan oleh firman Allah, sehingga apa yang kita lihat telah terjadi dari apa yang tidak dapat kita lihat.” Dalam Ibrani 11:2-3, berbicara tentang iman sebagai dasar keyakinan orang percaya dan bagaimana iman berperan dalam memahami…
Read more

Everyday Blessing: PEMBAHARUAN HATI (CHANGE OF HEART)

Matius 9:16“Tidak seorang pun menambalkan secarik kain yang belum susut pada baju yang tua, karena jika demikian, kain penambal itu akan mencabik baju itu, lalu makin besarlah koyaknya. Ayat ini adalah bagian dari ajaran Tuhan Yesus yang menekankan pentingnya perubahan hati dan pemahaman akan ajaran-Nya. Dalam konteks ini, Tuhan Yesus sedang menjawab pertanyaan tentang mengapa…
Read more

Everyday Blessing: KASIH ABADI ALLAH (GOD’S ETERNAL LOVE)

📖 Yeremia 31:3 “Dari jauh TUHAN menampakkan diri kepadanya: Aku mengasihi engkau dengan kasih yang kekal, sebab itu Aku melanjutkan kasih setia-Ku kepadamu.” Orang Israel berulang kali berdosa terhadap Allah. Bahkan setelah banyak peringatan, mereka gagal untuk bertobat. Tetapi Tuhan ialah Tuhan yang murah hati. Terlepas dari kedegilan hati mereka, Tuhan masih memulihkan mereka. Dalam…
Read more

Everyday Blessing: DOA PAGI (MORNING PRAYER)

Mengapa doa pagi penting ? Mari kita memotivasi diri kita untuk berdoa di pagi hari. Tuhan menantikan kehadiran kita menghadap hadirat-Nya. Misi: Setia berdoa di pagi hari dan rindu bertemu dengan Tuhan secara pribadi di pagi hari. Doa: Ya Bapa, kami rindu hadirat-Mu TUHAN. Tolong kami untuk tekun dalam doa di pagi hari. Demi Kristus…
Read more

Everyday Blessing: Friendship (Persahabatan)

Amsal 17:17“Seorang sahabat menaruh kasih setiap waktu, dan menjadi seorang saudara dalam kesukaran.” Ketika membuat suatu status di media sosial Susan Thogerson Maas, sangat terkejut ketika membukanya kembali beberapa jam kemudian. Seseorang menulis balasan berupa kemarahan dan kutukan kepadanya. Tetapi ada dua orang teman SMA yang meninggalkan komentar yang menyejukkan hati meskipun mereka sudah lama…
Read more

Everyday Blessing: UMAT PILIHAN (THE CHOSEN PEOPLE)

📖Roma 5:12(12) Sebab itu, sama seperti dosa telah masuk ke dalam dunia oleh satu orang, dan oleh dosa itu juga maut, demikianlah maut itu telah menjalar kepada semua orang, karena semua orang telah berbuat dosa. Allah menciptakan manusia menurut gambar dan rupa Allah bertujuan sebagai perwakilan kerajaan Allah yang akan mewujudkan, mendirikan, dan menerapkan kerajaan-Nya…
Read more

Everyday Blessing: VISI (VISION)

📖 1 Petrus 2:9-10Tetapi kamulah bangsa yang terpilih, imamat yang rajani, bangsa yang kudus, umat kepunyaan Allah sendiri, supaya kamu memberitakan perbuatan-perbuatan yang besar dari Dia, yang telah memanggil kamu keluar dari kegelapan kepada terang-Nya yang ajaib: kamu, yang dahulu bukan umat Allah, tetapi yang sekarang telah menjadi umat-Nya, yang dahulu tidak dikasihani tetapi yang…
Read more

Everyday Blessing: TANAH LIAT (THE CLAY)

Yeremia 18:6Seperti tanah liat di tangan tukang periuk, demikianlah kamu di tangan-Ku Sebagai seorang perajin tanah liat seumur hidupnya, Dan Les bekerja membuat bejana dan patung dekoratif. Rancangannya yang telah meraih sejumlah penghargaan terinspirasi dari kota tempat tinggalnya di Rumania. Perajin yang mempelajari keterampilannya dari sang ayah itu memberikan komentar berikut tentang pekerjaannya: “[Tanah liat…
Read more