Location, Jakarta,Indonesia
(021) 29022086

Berita Terkini

MPK dan STT SAAT Gelar Retret Nasional Guru Sekolah Kristen 1-4 Juli 2024 di kampus STT SAAT Malang

Retret Nasional Guru Sekolah Kristen yang diselenggarakan oleh Majelis Pendidikan Kristen (MPK) di Indonesia bekerja sama dengan Sekolah Tinggi Teologi Seminari Alkitab Asia Tenggara (STT SAAT) di Malang pada tanggal 1-4 Juli 2024 merupakan momen penting bagi pendidik Kristen dalam membangun pemikiran dengan cara pandang Kristiani (Christian Worldview) yang terintegrasi dalam setiap subjek keilmuan. Acara…
Read more

Majelis Pendidikan Kristen Indonesia Hadir dalam Bimbingan Teknis Transisi PAUD ke SD

Majelis Pendidikan Kristen Indonesia (MPK Indonesia) hadir dalam kegiatan Bimbingan Teknis Transisi PAUD ke SD yang Menyenangkan. Kegiatan ini diselenggarakan oleh PMO PDM 09 melalui Direktorat Pendidikan Anak Usia Dini, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah, Kemendikbudristek. Bimbingan Teknis ini bertujuan untuk memperkuat intervensi berbagai pihak dalam mendukung Gerakan Transisi…
Read more

Webinar: Mengintegrasikan Artificial Intelligence dalam Pembelajaran Kreatif

Majelis Pendidikan Kristen (MPK) bekerja sama dengan Sokrates telah mengadakan sebuah webinar yang bertujuan untuk mengeksplorasi penggunaan Artificial Intelligence (AI) dalam bidang pendidikan. Webinar ini, yang bertajuk “Artificial Intelligence (AI): Tantangan untuk Beradaptasi dan Berkembang dalam Pembelajaran Kreatif,” diadakan pada Selasa, 25 Juni 2024, dan dihadiri oleh peserta dari berbagai latar belakang, termasuk yayasan, kepala…
Read more

Majelis Pendidikan Kristen Gelar Diskusi tindak lanjut dari program Profesional Kristen Mengajar (PKM)

Majelis Pendidikan Kristen di Indonesia (MPK) mengadakan diskusi tindak lanjut dari program PKM yang telah berjalan dengan baik di bulan Mei pada hari Selasa, 25 Juni 2024. Program PKM bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di sekolah-sekolah Kristen dengan menghadirkan para profesional Kristen untuk mengajar di sekolah-sekolah tersebut. Acara ini diadakan di SMP Kristen Samaria Tomang,…
Read more

Pelantikan Pengurus Pergantian Antar Waktu MPKW Bali-NTB dan Tim Advokasi MPKW NTB Bali: Menuju Pendidikan Kristen yang Lebih Berkualitas

Denpasar, 19 Juni 2024 – Majelis Pendidikan Kristen Wilayah Bali-Nusa Tenggara Barat (MPKW BALI-NTB) mengadakan acara Pelantikan Pengurus Pergantian Antar Waktu MPKW Bali-NTB dan pengukuhan Tim Advokasi MPKW NTB Bali pada hari Rabu, 19 Juni 2024. Acara ini diselenggarakan di Denpasar dan dihadiri oleh pengurus MPK Pusat yang diwakili oleh bapak Johan Tumanduk dan ibu…
Read more

MPK Menghadiri Peluncuran The Parenting Project dari CBN: Membantu Orang Tua Mendidik Anak Sesuai Alkitab

Majelis Pendidikan Kristen (MPK) Indonesia turut hadir dalam acara peluncuran The Parenting Project, sebuah program pemuridan orang tua yang digagas oleh Yayasan Cahaya Bagi Negeri (CBN) Indonesia. Acara ini diadakan pada tanggal 14 Juni 2024 dan dihadiri oleh perwakilan MPK Indonesia, Ibu Grace Deborah Khumara (Anggota Bidang I: Pengembangan Pendidikan) dan Ibu Susan (Staf Sekretariat…
Read more

HUT MPK ke-74: Jangan Menahan Kebaikan, Padahal Engkau Mampu

Jakarta, 5 Juni 2024 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74, Majelis Pendidikan Kristen (MPK) di Indonesia menyelenggarakan Ibadah Syukur yang penuh sukacita pada tanggal 5 Juni 2024. Acara ini diadakan di Gereja Kristen Kalam Kudus (GKKK) CENTRAL PARK-BRIGHT COMMUNITY SERVICE, APL Tower Lt. 12 Suite Kav 28 Central park, Letjen S. Parman,…
Read more

Webinar MPK: Guru Kristen di Tengah Arus Kehidupan Zaman Ini

Majelis Pendidikan Kristen (MPK) Indonesia baru saja menyelenggarakan Webinar Bangun Bersama Keluarga (BBK) dengan topik “Guru Kristen di Tengah Arus Kehidupan Zaman Ini” pada tanggal 29 Mei 2024. Webinar ini merupakan bagian dari Modul ke-5 seri “Be a Better Family Today” dan diikuti oleh 349 peserta. Webinar ini menghadirkan pembicara Ibu Krisna Dewi Maharti, M.Th.,…
Read more

Menavigasi Masa Depan Pendidikan Kristen: Webinar “Future of Education”

Pada tanggal 28 Mei 2024, Majelis Pendidikan Kristen di Indonesia (MPK) dan Google for Education mengadakan webinar bertajuk “Future of Education”. Webinar ini dihadiri oleh 246 peserta, termasuk guru, kepala sekolah, dosen, dan berbagai lembaga pelayanan Kristen. Acara ini membahas tentang masa depan pendidikan Kristen di Indonesia. Meningkatkan Kualitas Pendidikan Kristen Thomas Dragono, Pengurus Harian…
Read more

Pelantikan Pengurus Harian Majelis Pendidikan Kristen Wilayah Maluku: Menuju Pendidikan Kristen yang Berkualitas

Ambon, 25 Mei 2024 – Dalam suasana penuh sukacita, Majelis Pendidikan Kristen Wilayah (MPKW) Maluku melantik Pengurus Harian yang baru untuk masa bakti 2023-2028 pada hari Sabtu, 25 Mei 2024. Acara pelantikan ini berlangsung di GPM Eden Ambon dan dihadiri oleh para pengurus harian yang akan dilantik, tokoh pendidikan, serta undangan lainnya. Pengurus Harian yang baru…
Read more